Miss Supranational 2024 Harashta: Banyak yang Suka Budaya Indonesia
Miss Supranational 2024 Harashta Haifa Zahra mengatakan banyak orang yang menyukai kebudayaanIndonesia.
Hal ini terbukti lewat sambutan meriah saat ia tampil menari jaipong dan memainkan alat musik kecapi dalam malam grand final Miss Supranational 2024 di Polandia belum lama ini.
"Terbukti banyak yang menyukai budaya Indonesia. Dan budaya Indonesia bukan hanya jaipong dan kecapi, ada banyak sekali yang akan saya kenalkan ke dunia," kata Tata saat Konferensi Pers di Plataran GBK, Jakarta, Kamis (18/7).
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Lihat Juga :![]() |
Sebab kata dia, wisata Indonesia tidak hanya Bali. Ada banyak yang akan dikenalkan ke masyarakat dunia terkait wisata.
"Misi saya saat ini selain memang melakukan tugas-tugas sebagai miss supranational, saya juga ingin mengenalkan betapa kayanya budaya Indonesia dan wisata Indonesia," katanya.
Lihat Juga :![]() |
Harastha dinobatkan sebagai Miss Supranational 2024 mewakili Indonesia di Polandia.
Setelah dinobatkan ada banyak tugas yang harus dia lakukan. Dia juga harus berkeliling ke berbagai negara untuk menjalankan tugas sebagai Miss Supranational.
(tst/pua)(责任编辑:娱乐)
- ·Awas, 5 Kebiasaan Ini Tanpa Sadar Bikin Kamu Cepat Pikun
- ·Sopir Hentikan Paksa Truk Trailer Saat Unjuk Rasa di Tower Pelindo Jakarta Utara
- ·Polda Metro Jaya Ajak Warga Ciptakan Suasana Damai Saat Pelantikan Kepala Daerah
- ·China Bakal Luncurkan 'Kereta Api Perak' untuk Turis Lansia
- ·Viral Sopir Taksi Diduga Kena 'Angin Duduk', Kenali Gejalanya
- ·Warga Sindir Ferdy Sambo yang Hukumannya Jadi Penjara Seumur Hidup, 'Hukum Lagi Promo 8.8'
- ·2025THE世界最好的建筑大学排名
- ·Pemprov DKI Siap Ciptakan 500 Ribu Lapangan Kerja bagi Lulusan SMA dan Sarjana
- ·Diberhentikan Pakai Strobo, Sopir Mobil Plat RFH Kabur dan Tabrak Polisi di Tol Pancoran
- ·Alumni ITS Siap Kawal Isu Lingkungan Demi Pembangunan Berkelanjutan
- ·Pemprov DKI Banding Putusan PTUN soal UMP 2022, Wagub Riza: Untuk Kepentingan Semua
- ·Polisi Tangkap Dua Spesialis Pencuri Motor dan Penadah di Jakarta Utara
- ·Dokter Ini Makan 56 Butir Telur Seminggu, Alasannya Mengejutkan
- ·FOTO: Kabukicho, Distrik Hiburan Malam Tokyo yang 'Tak Pernah Tidur'
- ·Deepfake Jadi Sorotan, Trump Akhirnya Lawan Penyebaran Gambar Intim Hasil AI
- ·IVENDO Pilih Ketua Baru dan Rumuskan Arah Strategis Organisasi
- ·Emrus Sarankan Tak Ada Salahnya Endar Datangi Firli untuk Minta Maaf
- ·Perkuat Solidaritas Kemanusiaan Palestina, Menag RI Buka Baznas International Forum 2024
- ·Cek Indikasi Obstruction of Justice di TKP Tewasnya Brigadir J, Komnas HAM: Semakin Menguat
- ·Polda Metro Jaya Ajak Warga Ciptakan Suasana Damai Saat Pelantikan Kepala Daerah